Kamis, 19 September 2013

PHP Coder

Pembuatan Tabel Dengan PHP Coder

Terimakasih telah berkunjung ke Blog Kami Sebelumnya telah membahas tentang aplikasi mHotspot yaitu aplikasi untuk membuat hotspot dari laptop. Jika
belum membaca kunjungi CARA MUDAH MEMBUAT HOTSPOT DARI LAPTOP
Kali ini akan membahas Pembuatan Tabel dengan Php Coder. Php Coder?? sebelum memulai ada baiknya mengenal apa sih Php Coder. Php Coder adalah Integrated Development Environment (IDE) yang diutamakan pembuatannya untuk program PHP. PHP Coder memberikan pembuatan yang hemat waktu Interface. Tombol dan semua fungsi pengeditan yang standar tapi hampir tak ada batas undo, copy dan paste, dll. Dan cukup kecil untuk dibandingkan dengan IDE bahasa yang lain dan kecepatan cukup cepat.
Ok tidak perlu basa basi langsung praktek saja...
Ini adalah tampilan jendela editor PHP Coder
Software ringan IDE php coder












>>Ini adalah Codingan untuk membuat tabel, dan contoh disini tabel mahasiswa...

software ringan php coder














Hasil dari Codingan di atas:


pembuatan tabel standar dengan php coder











Keterangan:

  • >BGCOLOR = Warna back ground(warna belakang) seperti tampilan di atas bgcolor nya warna kuning tua(orange).
  • >FONT = Tulisan seperti pada hasil di atas yang di rubah hanya di warna saja, untuk pewarnaan "DATA MAHASISWA" yang menggunakan warna putih.
  • >SUB = Pada kolom input kelas dimana tulisan nya menempel ke bawah
  • >SUP = Pada kolom nomor telepon yang tampilannya kebalikan dari "SUB" yang menempel ke atas
  • >ALIGN = letak tulisan seperti di atas letak tulisan di sebelah kiri, karena dalam bahasa html hanya mengenal bahasa inggri jadi klo kiri bahasa inggrisnya "left" jika ingin meletakkan ke tengah tinggal "left" di ganti "center" atau ke kanan tinggal di ganti "right" atau mungkin dalam suatu paragraf ingin di jadikan rata kiri dan kanan tinggal di ganti "justify".

Itulah beberapa penjelasan nya semoga bermanfaat TERIMAKASIH

Tidak ada komentar:

Posting Komentar